March 2022

Month

Kabar Gembira, Launching Samsat Kampus Di Unigoro Universitas Bojonegoro – Universitas Bojonegoro menggelar soft launching pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor di Ruang Goboden Room, Rabu (30/3/2022). Peresmian ini dihadiri langsung oleh Rektor Unigoro, Dr. Tri Astuti Handayani, SH., MM., M.Hum., Kepala Bapenda PPD Bojonegoro, Aries Nuryadi SH. M.Si., Kepala Cabang Bank Jatim Bojonegoro, Hero Sasangka...
Read More
Yellow Campus Lakukan Kunjungan ke CV Aura Seed Indonesia Kunjungan yang dilakukan Universitas Bojonegoro ke CV Aura Seed Indonesia pada tanggal (25/03/2022), di Pare Kediri. Acara ini dihadiri oleh Dekan Fakultas Pertanian, 3 dosen dari Fakultas Pertanian dan perwakilan dari mahasiswa semester 6 sebanyak 4 orang. Kunjungan ini dilaksanakan agar mahasiswa, khususnya mahasiswa Fakultas Pertanian...
Read More
Selamat, Teater Geniwara Universitas Bojonegoro Juara Nominasi Tata Artistik Terbaik Tingkat Nasional Teater Geniwara Universitas Bojonegoro menjadi juara terbaik nominasi tata artistik terbaik tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Universitas Sebelas Maret Semarang (UNS) pada tanggal 8 – 22 Maret 2022. Lomba ini diikuti oleh 25 peserta yang berasal dari berbagai daerah yang ada di Indonesia....
Read More
Penandatanganan MOU dan MOA MBKM antara Universitas Bojonegoro dengan IKIP PGRI Bojonegoro Universitas Bojonegoro menjalin kerja sama dengan IKIP PGRI Bojonegoro dalam MOU dan MOA, sekaligus gelar kuliah umum yang bertemakan “Sinergi Pendidikan Pada Era Merdeka Belajar Kampus Merdeka” yang bertempat di Hall Suyitno pada hari Selasa (22/03/2022). MOU dan MOA yang ditandatangani oleh Rektor...
Read More
Launching Student Advance Program (SAP) Unigoro yang Diresmikan Ketua DPRD Bojonegoro Student Andvance Program (SAP) Universitas Bojonegoro diresmikan dengan pemukulan gong oleh Ketua DPRD Kabupaten Bojonegoro, Abdulloh Umar. Acara digelar di Hall Suyitno, Selasa (29/03/2022). Peresmian ini dihadiri oleh Ketua Yayasan Suyitno Bojonegoro, Dr. Arief Januwarso, S.Sos., M.Si., Rektor Unigoro yang diwakili oleh Ir. H....
Read More
Universitas Bojonegoro Gelar Pelatihan Menghadapi Dunia Kerja Pelatihan menghadapi dunia kerja yang dilaksanakan oleh Pusat Karir Universitas Bojonegoro dilakukan pada tanggal (23/03/2022) yang bertempat di Hall Suyitno. Sebanyak 40 calon lulusan Unigoro mengikuti pelatihan menghadapi dunia kerja. Kegiatan ini diisi oleh dua pemateri yaitu Rio Candra Pratama, S.Psi., M.Psi. selaku Ketua Pusat Karir Unigoro dan...
Read More
Pendirian Samsat Kampus Antara Unigoro dengan BAPENDA Jatim UPT Bojonegoro dan Bank Jatim Berkat kerjasama antara Universitas Bojonegoro dengan BAPENDA Jatim UPT Bojonegoro dan Bank Jatim, kini akan didirikan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) kampus di Unigoro. Rapat pertama kali dilakukan pada tanggal 18 maret 2022 yang bertempat di ruang Adu Ide Rektorat yang...
Read More
480 Mahasiswa Universitas Bojonegoro Ikuti Program SAP (Student Andvance Program) Program SAP dilaksanakan pertama kali pada Rabu 9 Maret 2022 dan kini sudah berjalan selama beberapa minggu. Program SAP (Student Andvance Program) ini bertujuan untuk membekali keahlian mahasiswa Universitas Bojonegoro. Jadi selain memiliki kemampuan di masing-masing program studi, mereka juga akan mempunyai kemampuan yang berbeda....
Read More
WORKSHOP & LAUNCHING 1000 WIRAUSAHAWAN MUDA UNIVERSITAS BOJONEGORO Universitas Bojonegoro telah mengadakan kegiatan workshop dan launching 1000 wirausahawan muda, yang dilaksanakan di Hall Suyitno Unigoro pada Kamis 24 Maret 2021, acara dimulai pada jam 08.00 WIB. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Yayasan Suyitno Bojonegoro, Dr. Arief Januwarso, S.Sos., M.Si., Rektor Unigoro Dr. Tri Astuti Handayani,...
Read More
Akreditasi Program Studi Kimia Fakultas Saintek Universitas Bojonegoro Prodi Kimia Fakultas Saintek Universitas Bojonegoro melaksanakan kegiatan akreditasi lapang secara daring. Akreditasi dilakukan karena Prodi Kimia merupakan prodi baru yang tentunya harus ada legalitas mengenai keabsahan bahwa prodi tersebut layak untuk melakukan kegiatan akademis. Berkas untuk akreditasi dilaporkan atau diserahkan ke BAN PT pada bulan November...
Read More
1 2
Pendaftaran Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2024/2025
Download Brosur PMB
Klik Daftar Sekarang