Prestasi

Category

BOJONEGORO – 22 mahasiswa Universitas Bojonegoro (Unigoro) terpilih mengikuti program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) melalui Wirausaha Merdeka Kementrian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (WMK). Mulai 18 dan 19 Oktober 2023, mereka memresentasikan prototipe bisnis yang digagas dalam acara Demo Day Wirausaha Merdeka di Universitas Ciputra (UC) Surabaya. Kepala Biro Kemahasiswaan dan Kerja Sama Unigoro,...
Read More
BOJONEGORO – Marta Citra Nursaida, mahasiswi semester tiga prodi kimia Universitas Bojonegoro (Unigoro), menjadi juara ketiga di ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah HUT Ke 78 TNI Kodim 0813 Bojonegoro Piala Pangdam V Brawijaya. Dara asal Desa Pungpungan, Kecamatan Kalitidu ini mengangkat sejarah kesenian musik oklik di Kota Ledre. Marta menceritakan, kompetisi menulis yang diselenggarakan oleh...
Read More
BOJONEGORO – Tim Robotik Fakultas Sains dan Teknik (Saintek) Universitas Bojonegoro (Unigoro) tidak pernah absen berkompetisi. Terutama di ajang yang diselenggarakan oleh Direktoral Jenderal Pendidikan Tinggi (Dirjen Dikti) Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. Pembina Tim Robotik Saintek Unigoro, Faishal Ashari, S.Pd., MT., mengenang, untuk bisa berkompetisi di event resmi tidak mudah. Pada 2019, tim yang beranggotakan...
Read More
BOJONEGORO – Khafia Juniar Al Khadafie, mahasiswi semester tiga program studi manajemen ritel Universitas Bojonegoro (Unigoro), dinobatkan sebagai juara harapan satu dalam ajang Pemilihan Duta Wisata Kange Yune Bojonegoro 2023, pada 10 September 2023. Dia berhasil mengalahkan puluhan peserta lainnya dari berbagai lembaga sekolah dan perguruan tinggi. Khafia bercerita, sejak duduk di bangku SD dia...
Read More
BOJONEGORO – Muhammad Wildan Sahidillah, mahasiswa semester lima prodi teknik sipil Universitas Bojonegoro (Unigoro), dinobatkan sebagai Kange Persahabatan dalam ajang Pemilihan Duta Wisata Kange Yune Bojonegoro 2023, pada Minggu (10/11/2023). Gelar tersebut layak disematkan kepada pemuda yang aktif di berbagai organisasi ini. Wildan bercerita, dia tertarik mengikuti ajang pemilihan duta berkat ajakan teman-temannya. Diawali dengan...
Read More
BOJONEGORO – Fitria Yuliani, mahasiswi semester satu program studi (prodi) ilmu lingkungan Universitas Bojonegoro (Unigoro), telah membukukan puisi-puisi karyanya dalam tiga buku antologi puisi. Yakni Goresan Berjuta Makna, 2021; The Scratch World of Life, 2021; serta Larik-larik Intuisi, 2022. Kini dara asal Desa Tanjung, Kecamatan Tambakrejo, Kabupaten Bojonegoro, juga sedang menyelesaikan buku novel pertamanya. Fitria...
Read More
BOJONEGORO – Dua atlet Universitas Bojonegoro (Unigoro) berhasil meraih medali emas di cabang olahraga (cabor) bola tangan dalam ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur (Jatim) VIII/2023. Yakni Bintang Putra Pratama Winarko dan Frenky Hendriawan, keduanya merupakan mahasiswa Fakultas Hukum Unigoro. Ajang olahraga bergengsi tersebut dihelat pada 9 hingga 16 September 2023 di Kabupaten Sidoarjo,...
Read More
BOJONEGORO – Ria Agustin, mahasiswi semester lima pogram studi (prodi) hukum Universitas Bojonegoro (Unigoro), dinobatkan sebagai juara wakil 1 dalam ajang Pemilihan Duta Wisata Kange Yune Bojonegoro 2023, pada Minggu (10/11/2023). Dia berhasil mengalahkan puluhan peserta lainnya dari berbagai lembaga sekolah dan perguruan tinggi. Ria bercerita, sejak duduk di bangku SMA dirinya sering mengikuti ajang...
Read More
BOJONEGORO – Tiga mahasiswa Universitas Bojonegoro (Unigoro) mencetak hattrick dalam ajang Pemilihan Duta Wisata Kange Yune Bojonegoro 2023, pada Minggu (10/11/2023). Ria Agustina, mahasiswi program studi (prodi) hukum, menjadi juara wakil 1 Yune Bojonegoro. Kemudian Khafia Juniar Al Kadhafie, mahasiswi prodi manajemen retail, juara harapan 1 Yune Bojonegoro. Serta Muhammad Wildan Sahidillah, mahasiswa prodi teknik...
Read More
Fakultas Pertanian Universitas Bojonegoro (Unigoro) sukses menggelar menggelar Yudisium Sarjana Strata 1 (S-1) Program Studi (Prodi) Agribisnis Tahun Akademik 2022/2023, pada Kamis (7/9/2023). Ada tiga mahasiswa yang dinobatkan menjadi lulusan terbaik yang diumumkan langsung oleh Kaprodi Agribisnis Unigoro, Fina Sulistya Ningsih, SP., MP. Yakni Intan Febrianti dengan IPK 3,63; Lidya Tri Hadianti dengan IPK 3,62;...
Read More
1 2 3 4

Recent Comments